
KISAH UANG Rp.1000 dan Rp.100000Uang Rp 1000 dan Rp 100.000 sama2 terbuat darikertas, sama2 dicetak dari BankIndonesia..Padasaat bersamaan mereka keluardan berpisah dari Bank dan beredardimasyarakat..3 bulan kemudian mereka bertemu lagi secaratidak sengaja didalam dompet seorang pemuda.. Kemudian diantara kedua uang tsb terjadilahpercakapan yg Rp 100.000 bertanya kepada yg Rp1000, ..."kenapa badan kamu begitulusuk,kotor,danbau amis...?" dijawablah olehnya"karena aku begitu keluar dari Bank langsungditangan orang2 bawahan dari tukang becak,tukang sayur, penjual ikan dan ditanganpengemis"Lalu Rp 1000 bertanya balik pada Rp100.000," Kenapa...